Filo Coffee & Space ini terletak di rooftop guest house. Area café terbagi menjadi 3 zona yaitu indoor, semi outdoor, dan outdoor. Masing-masing ruang memiliki pengalaman ruang yang berbeda. Konsep café ini yaitu memanfaatkan potensial view yang ada di sekitar site sehingga menjadikan bahasa desainnya menjadi miring pada dindingnya. Bar sebagai pusat aktivitas terletak pada area indoor dengan bentuk lingkaran sesuai dengan bahasa desain yang digunakan sekaligus menjadi point of view dari café. Pada area semi-outdoor terdapat area live music yang dikelilingi oleh tempat duduk yang melengkung dengan arah pandangan menghadap ke panggung. Pada area outdoor terdapat area tribun sebagai tempat duduk dan juga area meja untuk event barista yang dikelilingi oleh tempat duduk yang melengkung. Keselarasan bahasa desain miring dan lengung dengan material natural mengikuti brand dari café menjadikan café memiliki value secara desain arsitektural dan lebih otentik.

DESCRIPTION
  • CONSULTANT

    AWD Architect

  • PRINCIPAL ARCHITECT

    Adrian Widisono, S.T., M.Ars

  • DESIGN TEAM

    Fachriza Alif Ajiantama, S.Ars
    Jovani Debora
    Sebastian Hadinata, S.T.

  • CLIENT

    Filo Cafe

  • LOCATION

    Malang, East Java

CONCEPT
0 / 1
0 / 2
0 / 3
Contact

Office
Malang, Indonesia, 65138

Contact
E: awd8architect@gmail.com
P: +62 813 3454 1000
P: +62 813 3404 4374

Social Media :

Powered by: PT. Pilar Aestica Sinergi
© Copyright 2023. All Rights Reserved AWD Architect

Contact
error: Content is protected !!